Deskripsi Pelatihan
Ahli keuangan dituntut untuk dapat menganalisis data dari biaya-biaya yang sudah berjalan untuk bahan dalam pengambilan keputusan jangka pendek
Sasaran Pembelajaran
1. Mampu mengidentifikasi biaya
2. Mampu membedakan biaya relevan dan biaya tidak relevan dalam pengambilan keputusan
3. Mampu menggunakan beberapa tool dalam analisis biaya untuk pengambilan keputusan
Silabus Pembelajaran
- Konsep biaya dan identifikasi biaya
- Manfaat dan penggunaan analisis biaya dalam usaha perkebunan
- Identifikasi biaya relevan
- Analisis Biaya untuk pengambilan keputusan
Sasaran Peserta
BOD-1, BOD-2, BOD-3
Durasi Pelatihan
2 Hari (Offline)