Good Corporate Governance

Good Corporate Governance (GCG)

Kami berkomitmen untuk menciptakan lingkungan perusahaan yang transparan, akuntabel, dan bertanggung jawab melalui penerapan Good Corporate Governance (GCG). GCG menjadi pondasi utama dalam setiap langkah kami, memastikan bahwa keputusan dan tindakan perusahaan senantiasa mencerminkan nilai-nilai etika, keadilan, dan keberlanjutan. Dengan prinsip-prinsip GCG yang kuat, kami meyakini bahwa kami dapat menjaga kepercayaan pemangku kepentingan, memberikan nilai tambah yang berkelanjutan, dan mencapai keunggulan jangka panjang.

Pak-Pugar_Jas-1-scaled-e1681099711603

PUGAR INDRIAWAN

Human Capital Management & Leadership

Pak-Pugar_Jas-1-scaled-e1681099711603

PUGAR INDRIAWAN

Financial & Commerce

Pak-Pugar_Jas-1-scaled-e1681099711603

PUGAR INDRIAWAN

Assessment Center

Pak-Pugar_Jas-1-scaled-e1681099711603

PUGAR INDRIAWAN

SEVP Operation

Pak-Pugar_Jas-1-scaled-e1681099711603

PUGAR INDRIAWAN

Coaching

Pak-Pugar_Jas-1-scaled-e1681099711603

PUGAR INDRIAWAN

Plantation Management & Downstream Academy

Pak-Pugar_Jas-1-scaled-e1681099711603

PUGAR INDRIAWAN

SEVP Operation

Pak-Pugar_Jas-1-scaled-e1681099711603

PUGAR INDRIAWAN

SEVP Operation

Code of corporate governance adalah seperangkat prinsip dan praktik yang mengatur tata kelola perusahaan untuk memastikan transparansi, akuntabilitas, dan kepatuhan terhadap standar etika yang tinggi dalam pengelolaan perusahaan.

startup, meeting, brainstorming-594090.jpg

Code of conduct adalah panduan etika dan norma perilaku yang ditetapkan oleh suatu organisasi untuk membimbing tindakan karyawan dan anggotanya, menciptakan lingkungan kerja yang profesional dan sesuai dengan nilai-nilai perusahaan.

professional attitude