List Pelatihan

pakai tipe ini untuk membuat pelatihan, pelatihan cenderung lebih ringkas dibandingkan dengan postingan

Budidaya Tanaman Karet seri-4 : Teknis Penyadapan

Deskripsi Pelatihan Penyadapan merupakan ilmu dan seni melukai kulit tanaman karet secara terukur dan terbatas untuk memperoleh produksi maksimal dan berkelanjutan. Manajemen penyadapan bertujuan untuk menjaga kontinuitas dan meningkatan produksi karet alam sesuai dengan umur ekonomi tanaman karet, yaitu 20 tahun. Produksi tanaman karet dapat dikategorikan optimal apabila produksi karet yang diperoleh telah mencapai produksi […]

Budidaya Tanaman Karet seri-4 : Teknis Penyadapan Read More »

Penyelesaian Litigasi dan Non Litigasi

Deskripsi Pelatihan Dalam penyelesaian sebuah sengketa perusahaan, dapat dilakukan melalui penyelesaian sengketa litigasi (di dalam pengadilan) dan non-litigasi (di luar pengadilan). Akan tetapi penyelesaian sengketa non-litigasi kurang memiliki kekuatan hukum yang mengikat terhadap para pihak yang bersengketa. Sehingga tidak jarang, sengketa yang telah diselesaikan melalui jalur non-litigasi akhirnya dibawa juga ke pengadilan. Oleh karenanya, walaupun

Penyelesaian Litigasi dan Non Litigasi Read More »

Operasional Pengolahan Karet

Deskripsi Pelatihan Pabrik dapat beroperasi secara efektif dan efisien apabila didukung faktor-faktor produksi yang standar, seperti bahan baku, alat mesin, dan sistem/metode yang diterapkan, termasuk SDM yang qualified. Kemampuan SDM dalam menerapkan Manajemen Operasional Pabrik yang baik dan efisien juga menjadi salah satu kunci keberhasilan dalam mencapai kinerja Pabrik Pengolahan Karet yang excellent. Program ini

Operasional Pengolahan Karet Read More »

Operasional Pengelolaan Plasma

Deskripsi Pelatihan Pengelolaan Operasional Plasma yang baik akan sangat berpengaruh besar pada perusahaan inti, oleh karena Plasma yang notabene ‘dimiliki” rakyat masyarakat sekitar kebun inti dapat dikelola secara profesional dan sangat mendukung perkebunan inti dalam mencapai target produksi.Di dalam pengelolaan plasma bukan sekedar dapat melaksanakan praktek budidaya yang baik, namun juga proses perencanaan, pelaksaaan, pengawasan

Operasional Pengelolaan Plasma Read More »

Strategic management series: Strategic formulation

Deskripsi Pelatihan Training Strategic Formulation dalam Manajemen Strategis adalah program pelatihan yang membantu para manajer atau karyawan dalam perusahaan untuk mengembangkan strategi yang efektif untuk mencapai tujuan jangka panjang perusahaan. Training ini akan memberikan peserta dengan pengetahuan dan keterampilan yang diperlukan untuk mengevaluasi situasi internal dan eksternal perusahaan dan mengembangkan rencana aksi yang sesuai untuk

Strategic management series: Strategic formulation Read More »

Teknik Analisis & Forecasting

Deskripsi Pelatihan Teknik analisis data dalam bidang forecasting bertujuan untuk memperkirakan suatu hal tertentu di masa depan. Dalam praktiknya perusahaan membutuhkan data yang akurat di masa lampau sebagai tolak ukur agar di periode yang akan datang dapat memenuhi target yang telah ditentukan. Harapannya dengan adanya kriteria analisis tersebut mendapatkan hasil perencanaan yang bisa meminimalkan kesalahan

Teknik Analisis & Forecasting Read More »

Manajemen Keuangan Dasar

Deskripsi Pelatihan Manajemen keuangan perusahaan merupakan salah satu kendaraan penting dalam mencapai tujuan finansial dengan membekali pengetahuan pengelolaan keuangan untuk setiap kegiatan operasional. Pengelolaan keuangan perusahaan diperkenalkan melalui fungsi manajemen keuangan dan konsep umum perencanaan keuangan. Aspek manajemen modal kerja dan investasi merupakan kegiatan penggunaan dana akan di bahas dalam pelatihan ini dan juga mengenai

Manajemen Keuangan Dasar Read More »

K3 Kebun

Deskripsi Pelatihan K3 pada kelapa sawit sangat penting sebab bidang pekerjaan ini berpeluang tinggi terjadi kecelakaan kerja. Setiap pekerja berhak mendapatkan perlindungan K3 untuk meningkatkan produktivitas dan kesejahteraan. K3 mencegah KK dan PAK serta menciptakan iklim usaha yang kondusif. Perlindungan K3 sangat penting bagi perlindungan pekerja, decent work, produktivitas dan kesejahteraan serta kemajuan dunia usaha,

K3 Kebun Read More »

Budidaya Tanaman Karet seri-3 : Teknis Pemeliharaan

Deskripsi Pelatihan Pemupukan merupakan faktor penentu produktivitas tanaman karet. Karena itu metode pemupukan tanaman karet harus tepat. Metode pemupukan tanaman karet harus sesuai dengan rekomendasi yang telah ditetapkan. Pemupukan tanaman karet ini sendiri dilakukan semenjak bibit ditanam hingga usianya mencapai 20 tahun. Pemupukan untuk tanaman karet ini memiliki tujuan agar bisa meningkatkan pertumbuhan dan juga

Budidaya Tanaman Karet seri-3 : Teknis Pemeliharaan Read More »